Pelatihan Literasi Bahasa Inggris Hukum untuk Bersosial Media bagi Siswa SMA
DOI:
https://doi.org/10.58812/jpws.v3i05.1126Kata Kunci:
Literasi, Bahasa Inggris Hukum, SMAN MojolabanAbstrak
Kegiatan pengabdian ini berfokus pada kegiatan pelatihan literasi Bahasa inggris hukum untuk bersosial media. Tujuan pengabdian supaya siswa SMAN 1 Mojolaban dapat secara mandiri dan bertanggung jawab dalam penggunaan sosial media oleh karena telah dimilikinya kemampuan literasi Bahasa inggris hukum. Metode pelaksanaan, pada tahap persiapan dilakukan koordinasi dengan pihak lokasi pengabdian pada tahap pelaksanaan, dilaksanakan dengan sosialisasi dan pemberian materi yang dibahas bersama, dilanjutkan dengan pelatihan. tahap evaluasi dilaksanakan dengan memberikan kuis pada siswa, yang kemudian dibahas bersama. hasil kegiatan pengabdian yaitu para siswa SMAN 1 Mojolaban dapat menerapkan pengetahuan literasi untuk bersosial media, serta mampu secara mandiri dan bertanggung jawab memanfaatkan sosial media baik untuk kegiatan bisnis maupun kegiatan sosial.
Referensi
Arifin, dkk. (2010). Cermat Berbahasa Indonesia. Jakarta: AKAPRESS.
Kanzunnudin, Muhammad. 2011. Bahasa Indonesia untuk Perguruan Tinggi. Rembang: Yayasan Adhiguna.
Djibran, Fahd. (2008). Writing is Amazing. Yogyakarta: Juxtapose.
Wales, Lynn. (1993). “The Benefits of Literacy Development for Fossilized ESL Learners”, dalam ELT Journal, Volume 47/2 April 1993.
http://ezinearticles.com/?The-Need-For-Literacy&id=6945882
https://kumparan.com/@millennial/guru-besar-ui-orang-hukum-harus-pandai- bahasa-inggris-dan-matematika-27431110790555890
https://visitpare.com/pojok-bahasa/istilah-hukum-dalam-bahasa-inggris https://www.reyfelproject.com/post/istilah-bahasa-inggris-hukum
http://www.unesco.org/new/en/education/themes/education-building- blocks/literacy/
https://www.thejakartapost.com/news/2021/02/11/briton-convicted-in-bali-cop- killing-freed-from-prison-today.html.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Marginingsih Marginingsih, Widi Nugrahaningsih
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.