Perbandingan Kinerja Inflasi antara Indonesia dan Thailand Periode Tahun 2023

Penulis

  • Aria Universitas Nusa Putra
  • Dinah Listianah Universitas Nusa Putra
  • Medina Maulidina Universitas Nusa Putra
  • Noer Lita Ramadhani Universitas Nusa Putra
  • Restu Aulia Astari Universitas Nusa Putra
  • Reka Ramadhan Universitas Nusa Putra

DOI:

https://doi.org/10.58812/jekws.v2i03.1459

Kata Kunci:

Inflasi, kinerja ekonomi, pertumbuhan ekonomi, stabilitas harga

Abstrak

Penelitian ini menyajikan perbandingan kinerja inflasi antara Indonesia dan Thailand periode tahun 2023. Data dan informasi diperoleh melalui studi dokumentasi dan penelitian berbasis internet. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Indonesia berhasil menjaga stabilitas inflasi dalam konteks pertumbuhan ekonomi yang kuat, meskipun terdapat tekanan inflasi dari kenaikan harga inti dan harga yang diatur pemerintah. Di sisi lain, Thailand mengalami penurunan signifikan dalam pertumbuhan ekonomi yang dipicu oleh tingkat inflasi yang tinggi, terutama akibat naiknya harga pangan dan energi. Ketidakpastian global, terutama konflik di Ukraina, menjadi faktor penting yang memengaruhi kinerja ekonomi Thailand. Kedua negara memiliki tantangan yang unik dalam mengelola inflasi dan menjaga stabilitas ekonomi mereka.  

Referensi

Rinawati. (2017). Analisis Hubungan Kausalitas Antara Kurs Dengan Inflasi Di Indonesia.

Basyariah, N., & Khairunnisa, H. (2016). Analisis Stabilitas Nilai Tukar Mata Uang Asean10 Terhadap Dolar As Dan Dinar Emas. EQUILIBRIUM: Jurnal Ekonomi Syariah, 4(2), 227–253.

Mukhlish, R. S., & Wahyuningsih, D. (2020). Inflation convergence and the determinant factors: A case study on 31 provinces in Indonesia. Jurnal Perspektif Pembiayaan Dan Pembangunan Daerah, 7(4), 421–430.

https://doi.org/10.22437/ppd.v7i4.8648

Kim, Y. M., Kang, K. H., & Ka, K. (2020). Do bond markets find inflation targets credible? Evidence from five inflation-targeting countries. International Review of Economics and Finance, 67(January 2019), 66–84.

https://doi.org/10.1016/j.iref.2019.12.007

Mahabadi, E., & H, K. (2015). Determinants of Inflation in Selected Countries. IMF Working Papers, 09(82), i.

https://doi.org/10.5089/9781451872293.001

Ayyoub, M., Chaudhry, I. S., & Farooq, F. (2011). Does Inflation Affect Economic Growth?

The case of Pakistan. Pakistan Journal of Social Sciences (PJSS), 31(1), 51–64.

http://www.bzu.edu.pk/PJSS/Vol31No12011/Final_PJSS-31-1-05.pdf

Setiartiti, L., & Hapsari, Y. (2019). Determinants of Inflation Rate in Indonesia. Jurnal Ekonomi & Studi Pembangunan, 20(1).

https://doi.org/10.18196/jesp.20.1.5016

Joshi, U. L. (2021). Effect of Money Supply on Inflation in Nepal: Empirical Evidence from ARDL Bounds Test. International Research Journal of MMC, 2(1), 84–98.

https://doi.org/10.3126/irjmmc.v2i1.35134

Ofori, C. F., Danquah, B. A., & Zhang, X. (2017). The Impact of Money Supply on Inflation , A Case of Ghana. March.

Domai, T. H. L. (2015) Perencanaan Pemberdayaan Pejabat Pengelola Informasi dan

Dokumentasi dalam Ranga Keterbukaan Informasi Publik. Malang: UB Press.

Lubis. E. (2014) Penelitian Deskriptif (Kualitatif) (Online). Tersedia di:

https://www.academia.edu/30373783/PENELITIAN_DESKRIPTIF_KUALITATIF

(Diakses: 5 Februari 2019).

Artikel, Kinerja Manufaktur dan Inflasi Desember 2022 (2023). Masih Tunjukkan Penguatan di Tengah Tren Perlambatan Global, https://fiskal.kemenkeu.go.id/publikasi/siaranpersdetil/456#:~:text=Sementara%20itu%2C%20laju%20inflasi%20sedikit,Novembe r%20sebesar%205%2C42%25 Diakses pada 26 Mei 2024

Artikel, Ekonomi Memburuk, Laju Inflasi Thailand Diprediksi Terus Meningkat (2022).

Diakses pada 26 Mei 2024. https://m.tribunnews.com/amp/bisnis/2022/08/15/ekonomi-memburuk-laju-inflasithailand-diprediksi-terus-meningkat

Unduhan

Diterbitkan

2024-07-31

Cara Mengutip

Aria, A., Listianah, D., Maulidina, M., Ramadhani, N. L., Astari, R. A., & Ramadhan, R. (2024). Perbandingan Kinerja Inflasi antara Indonesia dan Thailand Periode Tahun 2023. Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan West Science, 2(03), 364–373. https://doi.org/10.58812/jekws.v2i03.1459